Tahap Persiapan, berupa juguran beberapa malam antara BUMDes, KKN UMP, KKN Unsoed, dan Para Pemuda Desa Susukan Pada hari Jum’at, 3 Februari 2017 dilaksanakan soft launching TBM Lazuardi, dengan pemustaka siswa-siswi SD N 1 Susukan. Pada hari itu TBM Lazuardi juga mendapatkan kunjungan dari Dinas Arpusda Kab. Banyumas sekaligus mendapatkan hibah […]
TBM Lazuardi, Titik Awal Membumikan Literasi di Desa Susukan
Literasi, bagi sebagian besar orang adalah sebuah bahasa langit. Jangankan untuk mereka yang hidup di pedesaan, bahkan orang-orang yang lalu lalang di perkotaan pun banyak yang masih gagap terkait literasi. Secara sederhana, literasi bisa diartikan sebagai budaya membaca, menulis, dan mengaplikasikan makna serta pesan yg dari sebuah tulisan. Karena itu […]